Awal bulan oktober saya mempunyai pikiran bahwa saya harus bisa berbicara bahasa Inggris, akhirnya saya memutuskan untuk pergi ke Pare untuk belajar bahasa Inggris. Tanggal 11 oktober saya berangkat dari Jogjakarta, sesampai di Camp LC Kampung inggris saya bertemu teman-teman baru. Pada awalnya saya merasa canggung dengan mereka. Kita mulai proses belajar mengajar, hari demi hari saya merasakan hal yang sangat membuat saya nyaman disini, yaitu pertemanan, dan kekeluargaan. Saya sangat senang tinggal di Camp bersama mereka, saya sudah menganggap mereka seperti keluarga saya sendiri, disini tenaga pengajarnya juga sangat menyenangkan.
Dua minggu sudah berlalu, dan saya sangat sedih harus meninggalkan teman-teman saya disini. Kita bersama hanya 2 minggu tapi kami sudah seperti keluarga. I LOVE YOU ALL š
Cerita alumni lainnya, baca selengkapnya di: Cerita Alumni Zulfin Hariani
————————–
Nanda Wardana from Jogjakarta
————————–