GIF image
Search

Mengisi Liburan di LC adalah My Unforgettable Experience (Syahda Fajri Rofiqoh from Purbalingga)

testimoni kampung inggris lc

Namaku Syahda Fajri Rofiqoh, asalku dari Purbalingga Jawa Tengah. Awalnya saya tau LC dari Internet. Saya tertarik untuk belajar bahasa Inggris di Pare semenjak saya masih duduk di kelas IX. Pada waktu itu saya terus mencari-cari tempat  belajar yang enak dan nyaman seperti LC ini. Hari petama saya di sini, saya sangat semangat untuk belajar di LC.

Saya sangat senang belajar di sini karena di sini menyenangkan. Ada teman-teman yang baik, kakak-kakak tutor yang ramad-ramah. Diantara pelajaran-pelajara yang ada di sini saya suka pelajaran “Grammar” yang di ajar sama Mr Fikri Sahila 😛

Teman-teman yang baik, tempat-tempat yang menarik, kebersamaan dan perbedaan satu sama lain yang akan saya rindukan ketika mengingat LC. Mengisi liburan di Language Center adalah My Unforgettable experience J.

Saya pernah berfikir “kapan ya saya bisa ke sini lagi?”.

Saya masih ingin belajar di sini dan saya sangat betah di sini. Saya merasa ilmu saya masih sangat kurang, saya masih ingin belajar dan memperdalam bahasa Inggris di Language Center ini.

Teman-teman di kelas,  saya tidak akan melupakan moment-moment kebersamaan bersama dengan kelas RC-4/N6. Apalagi di saat kelas kita mengadakan kegiatan buka berasam di RM Kelapa Gading bersama Mr Morgan.

Semoga ilmu yang kakak-kakak tutor berikan menjadi manfaat dan bisa termasuk amal jariyyah, aammmiiiinnnnn . . . . .

Syahda Fajri Rofiqoh from Purbalingga

testimoni kampung inggris

Ada juga nih guys pengalaman dari alumni lainnya yang bisa kamu baca yaitu pengalaman dari Osama Agit Pamungkas asal Ponorogo.

Bagikan Ke Semua Orang Untuk belajar bersama

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca juga lainya

Rasakan atmosfer belajar bahasa Inggris yang berbeda bareng ratusan siswa dari berbagai kota lainnya.

Ikuti Kami

Scroll to Top